Namun,dalam membuat CV kita perlu membuat CV yang semenarik mungkin agar perusaahaan tertarik dengan apa yang kita jelaskan di cv dan menerima kita sebagai karyawannnya. Sebenarnya membuat CV tidak sulit karena hanya perlu menjelaskan data diri kita. Namun,bagi anda yang baru pertama kali membuat pasti bingung. Oleh karena itu Artikel berikut akan menjelaskan mengenai Contoh CV Bahasa Indonesia yang menarik yang bisa anda coba buat untuk melamar pekerjaan.
Daftar Riwayat Hidup
Data Pribadi
Nama : Ade Satrio
Tempat/Tanggal Lahir : Surabaya,25 September 1991
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Alamat Lengkap : Cimanggu Permai,Bogor
Agama : Islam
Kewarganegaraan : Indonesia
Tinggi/Berat Badan : 170 cm/55 kg
Telepon : 087873606176
Pendidikan Formal
1995-2001 : SDN Polisi 5 Bogor
2001-2004 : SMPN 4 Bogor
2004-2007 : SMAN 5 Bogor
2007-2012 : Universitas Pakuan Bogor
Pendidikan Non Formal
2008-2010 : Privat Primagama Tentang Pelajaran Umum
Pendidikan Non Formal
2008-2010 : Privat Primagama Tentang Pelajaran Umum
Pengalaman Organisasi
2006-2007 : Ketua OSIS di SMAN 5 Bogor
2008-2010 : Ketua Pecinta alam di Organisasi
2008-2010 : Ketua Pecinta alam di Organisasi
Kemampuan
Berbahasa Inggris dengan baik. Mengerti Komputer di bidang Ms.Excel. Mampu mengoptimasi sebuah website. Memahami beberapa program dan dapat membuat suatu program.
Pengalaman Bekerja
2008-2011 : Pernah bekerja di PT.Sejahtera Sebagai Staff Gudang
2011-2012 : Operator Utama di Warnet Raflessia Center
2011-2012 : Operator Utama di Warnet Raflessia Center
Nah,bagaimana? Membuat CV tidaklah sulit bukan? Ya, karena anda hanya perlu membuat biodata diri anda. Semakin baik CV yang anda buat semakin bagus pula penilaiannya.
Nah, bila anda sudah membuat CV anda perlu mengecek EYD (Ejaan Yang Disempurnakan) juga agar tidak salah. Demikian informasi mengenai Contoh CV Bahasa Indonesia Yang Menarik. Semoga dapat bermanfaat untuk anda dalam melamar pekerjaan. Terima kasih telah mengunjungi blog ini.
Nah, bila anda sudah membuat CV anda perlu mengecek EYD (Ejaan Yang Disempurnakan) juga agar tidak salah. Demikian informasi mengenai Contoh CV Bahasa Indonesia Yang Menarik. Semoga dapat bermanfaat untuk anda dalam melamar pekerjaan. Terima kasih telah mengunjungi blog ini.
0 komentar:
Post a Comment